Kamis, 10 September 2015

Mahasiswa Preneur

Merajut Sukses Sejak Mahasiswa

Sekarang ini persoalan pengangguran menjadi salah satu problem krusial di Indonesia.Ini adalah persoalan yang belum menemui titik terang.
Tidak hanya kalangan non terdidik,namun sekarang ini banyak lulusan perguruan tinggi yang menjadi pengangguran.
fenomena ini tergolong marak terjadi di Indonesia.Karena jumlah lapangan pekerjaan yang sedikit,akhirnya membuat para lulusan perguruan tinggi tersebut menjadi frustasi dan akhirnya memilih menjadi pengangguran.
Parahnya kalangan pengangguran dari lulusan perguruan tinggi akan terus bertambah tiap tahunnya.